UJI ANTIBAKTERI FORMULA OPTIMUM GEL EKSTRAK ETANOL 95% DAUN SIRSAK (Annona muricata L.) TERHADAP BAKTERI Staphylococcus aureus

Nisfah, Lailatun (2022) UJI ANTIBAKTERI FORMULA OPTIMUM GEL EKSTRAK ETANOL 95% DAUN SIRSAK (Annona muricata L.) TERHADAP BAKTERI Staphylococcus aureus. Other thesis, Universitas Borneo Lestari.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (296kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (67kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (73kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (253kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf

Download (265kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (303kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (63kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf] Text
DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (134kB)

Abstract

Daun sirsak memiliki senyawa flavonoid yang dapat memberikan aktivitas sebagai antibakteri, selanjutnya telah diperoleh sediaan formula optimum dari sediaan gel sehingga perlu dilakukan uji stabilitas dan efektifitas sediaan gel dari ekstrak etanol 95% daun Sirsak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui stabilitas dan efektifitas sediaan gel ekstrak etanol 95% daun Sirsak (A. muricata L.) terhadap bakteri Staphylococcus aureus. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian ini adalah eksperimental. Penelitian ini merupakan penelitian dengan rancangan true eksperiment dengan desain post test control only group karena tidak dilakukannya pretest terhadap sampel sebelum perlakuan. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh karakteristik fisik sediaan gel ekstrak etanol 95% daun Sirsak (A. muricata L.) terhadap bakteri Staphylococcus aureus memiliki bau yang khas ekstrak, setengah padat, dan berwarna hijau tua, baik itu sebelum dan sesudah uji Freeze thaw. Daya lekat yang dimiliki ekstrak Daun Sirsak termasuk memiliki kategori baik. Uji Viskositas ekstrak Daun sirsak termasuk kategori baik karena hasil yang diperoleh 3.000-50.000 cP.s (Pertiwi et al., 2016). Efektivitas sediaan gel ekstrak etanol 95% daun Sirsak (A. muricata L.) terhadap bakteri Staphylococcus aureus masuk kedalam kategori sedang dengan nilai 7,20±0,81, hal ini dikarenakan zona hambat berada pada 5-10 mm yang dapat disimpulkan kategori sedang dalam menghambat bakteri Staphylococcu aureus. Zona hambat sediaan VIII memiliki nilai yang lebih besar dibandingkan lainnya yaitu 8±0,81. Semakin tinggi zona hambat maka semakin tinggi pula daya hambat terhadap bakteri. Dapat disimpulkan bahwa aktivitas antibakteri sediaan gel dari ekstrak etanol 95% daun Sirsak memiliki kategori sedang

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: daun Sirsak, Staphylococcus aureus, Uji Antibakteri
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 14 Jun 2024 00:37
Last Modified: 24 Jun 2024 01:23
URI: http://repository.unbl.ac.id/id/eprint/102

Actions (login required)

View Item
View Item